Kumpulan
Soal
Garis yang sejajar dengan garis khatulistiwa disebut dengan garis ….
a. garis
equator
b.
garis
lintang
c. garis bujur
d.garis
greenwich
Garis yang melintang melewati garis
khatulistiwa yang
menghubungkan kutub selatan dan kutub utara disebut dengan garis
….
a. garis equator
b.
garis
lintang
c. garis bujur
d. garis
Greenwich
Letak astronomi Indonesia adalah ....
a. 6˚
LU-11˚ LU dan 94˚ BT-141˚ BT
b. 6˚
LU-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BT
c. 6˚ LS-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BB
d. 6˚
LU-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BB
Berikut ini adalah pengaruh dari
letak astronomi wilayah Indonesia kecuali …..
a. letak
lintangnya menyebabkan Indonesia beriklim tropis.
b. letak bujurnya membagi wilayah
Indonesia ke dalam tiga daerah waktu.
c. letak lintangnya menyebabkan
Indonesia beriklim subtropis.
d. memiliki dua musim yaitu musim
hujan dan musim kemarau
Indonesia secara geografis terletak di antara dua
benua, yaitu benua …
a. Asia dan Austria
b. Asia dan Afrika
c. Asia dan Australia
d. Asia dan Amerika
Indonesia secara geografis terletak di antara dua
benua, yaitu samudera .…
a. Hindia dan Atlantik
b. Pasifik dan Atlantik
c. Antartika dan Atlantik
d. Hindia dan Pasifik
Berikut ini adalah pengaruh letak geografis dan
astronomis Indonesia terhadap perubahan musim, kecuali …
a. matahari bersinar terus menerus
sepanjang tahun.
b. penguapan tinggi, sehingga
kelembapan juga tinggi.
c. memiliki curah hujan yang relatif
rendah.
d. memiliki wilayah hutan hujan tropis
yang cukup lebat.
Yang mempengaruhi musim di
Indonesia adalah ….
a. gerak semu matahari
b. gerak semu bulan
c. rotasi bulan terhadap bumi
d.rotasi bumi terhadap matahari
Gerak semu matahari dimana posisi
matahari tepat berada di atas khatulistiwa terjadi pada tanggal …
a. 23 Maret dan 23 September
b. 21 Juni dan 22 Desember
c. 23 September dan 22 Desember
d. 23 Maret dan 21 Juni
Peralihan antarmusim yang terjadi
di wilayah Indonesia disebut …
a. musim paceklik
b. musim pancaroba
c. musim kering
d. musim peralihan
Angin yang bergerak dari daratan Asia
sekitar bulan Oktober – April yang mendatangkan musim hujan disebut angin …
a. monsun barat
b. monsun timur
c. monsun utara
d. monsun selatan
Angin yang bergerak dari daratan
Australia sekitar bulan Maret – September yang mendatangkan musim kemarau
disebut angin …
a. monsun barat
b. monsun timur
c. monsun utara
d. monsun selatan
Angin Monsun Timur (Tenggara), yang
bertiup antara bulan April - Oktober. menyebabkan terjadinya musim kemarau di
sebagian besar wilayah Indonesia, karena …
a. hanya memiliki sedikit kandungan
air sebab melalui perairan yang relatif sempit.
b. angin berasal dari daerah subtropis
yang kering
c. kemampuan angin mengangkut
kelembaban air kurang
d. tidak ada daerah perairan yang
dilalui angin.
Angin Monsun Barat, yang bertiup
antara bulan Maret – September. menyebabkan terjadinya musim hujan di sebagian
besar wilayah Indonesia, karena …
a. angin memiliki banyak kandungan air
akibat melalui perairan yang cukup luas.
b. angin berasal dari daerah tropis
yang basah dan banyak hutan
c. kemampuan angin mengangkut
kelembaban air tinggi
d. ada daerah perairan yang dilalui
angin.
Perhatikan gambar berikut !
Arah angin yang melalui wilayah Indonesia di atas
menyebabkan …
a. musim dingin
b. musim hujan
c. musim kemarau
d. musim panas
PASTI BISA !
KEMBALI KE MATERI
3 komentar:
saya ingin download soal" yang ada d blog ini, bagaimana caranya nggeh...
saya ingin download soal" yang ada d blog ini, bagaimana caranya nggeh...
Kok tidak ada kunci jawabannya ya? Muttaqin
Posting Komentar